Jan 4, 2012

Koordinator SDM di KPA Nasional

Dalam rangka melaksanakan tugas untuk memimpin, mengelola
upaya penanggulangan AIDS, Komisi Penganggulangan AIDS Nasional (KPAN)
membutuhkan:

 

 1 (satu) orang Koordinator  Sumber Daya Manusia (KSDM)

Tanggung Jawab:

1. Melaksanakan proses rekrutmen karyawan.
2. Merencanakan kegiatan pengembangan kapasitas karyawan baik secara individual maupun berkelompok.
3. Melaksanakan pemantauan kinerja dan pengembangan organisasi.
4. Memperbaharui data karyawan.
5. Melaksanakan proses administrasi pemberian manfaat kesehatan baik rawat inap maupun rawat jalan.


Kualifikasi Umum:
 
1. Pendidikan S1 dibidang Hukum/Psikologi/Manajemen
2. Pengalaman minimal 5 tahun di bidang nya
3. Mampu berkomunikasi dalam Bahasa Inggris lisan maupun tulisan
4. Mempunyai kemampuan interpersonal skill yang baik
5. Memahami UU No 13/2003 Tentang Ketenagakerjaan
6. Lebih disukai pernah bekerja di organisasi nasional/internasional di bidang HIV/AIDS
  

Apabila berminat mengisi posisi tersebut diatasdapat mengirimkan lamaran dan CV  melalui email : hrd@aidsindonesia.or.id, paling
lambat 1 (satu) minggu setelah iklan ini ditayangkan dengan mencantumkam kode posisi : KSDM.

No comments: